Cara Mendaftar Akun Di Namecheap - sihabuddin.com
News Update
Loading...

Sabtu, 17 Oktober 2015

Cara Mendaftar Akun Di Namecheap

Cara Mendaftar Akun Di Namecheap
sihabuddin.com - Cara Mendaftar Akun Di Namecheap | woke kali ini admin akan membahas Namecheap, tahukah anda tentang namecheap? dan bagaimana cara mendaftarkan akun di namecheap? simak penjelasan berikut ini:

Cara Mendaftar Akun Di Namecheap

sebelum kita membahas pendaftaran akun namecheap alangkah baiknya kita kenalan dulu dengan namecheap. Namecheap adalah sebuah perusahaan yang bergerak di bidang jasa pendaftaran serta penjualan nama domain dan web hosting yang sudah terakreditasi oleh ICANN. Kantor Namecheap sendiri berpusat di Los Angeles, California. Namecheap mengklaim bahwa mereka saat ini sudah melayani dan mengelola lebih dari 3 juta nama domain. sumber wikipedia https://id.wikipedia.org/wiki/Namecheap.

yups intinya namecheap adalah salah satu perusahaan yang menjual domain dan webhosting. kenapa saya memilih namecheap, tentunya karena murah (CHEAP) dan saya suka dengan layanan customer servicenya, cepat tanggap ouy, 

oke langsung saja ke intinya cara mendaftar akun di namecheap.
  1. masuk ke halaman ini https://www.namecheap.com/myaccount/signup.aspx
  2. isi form/kotak pengisian sesuai perintah, username, password, first name, last name, email
  3. klik create account and continue (cek gambar dibawah)
  4. akun kita sudah jadi, buka email untuk memastikan
Cara Mendaftar Akun Di Namecheap
klik gambar untuk memperbesar
woke cukup mudah bukan?
Cara Mendaftar Akun Di Namecheap

Cukup sekian dan terima kasih - sihabuddin.com

Share with your friends

Give us your opinion

Notification
This is just an example, you can fill it later with your own note.
Done